Tuesday, February 24, 2009

REKAYASA JALAN RAYA 2

Silabus Lengkap (IND) : 
Pendalaman aspek perancangan geometrik dari berbagai kelas jalan dan pembahasan pedoman perancangan yang ada, untuk memperoleh rancangan yang optimal. Hubungan jam sibuk dan lintas harian rata-rata. Kendaraan rencana. Kapasitas sebagai kendali rancangan. Jarak pandang, jarak pandang henti, jarak pandang menyiap. Alinemen horizontal. Faktor gesekan melintang. Pembagian superelevasi dan gesekan. Lengkung peralihan. Alinemen vertikal. Operasi kendaraan pada kelandaian. Landai maksimum. Lengkung cembung dan cekung. Penampang melintang dan Ruang milik jalan. Simpang sebidang. Simpang susun jalan layang.
Silabus Lengkap (ENG) : 

Relation between peak hour and average daily traffic. Design vehicle. Capacity as design control. Sight distance, stopping sight distance, overtaking sight distance. Horizontal alignment. Superelevation distribution. Transitional curve. Road curve design: full circle, spiral-circle-spiral-spiral-spiral. Vertical alignment. Vehicle operation on road with vertical slope. Maximum slope. Sag and crest curve. Cross section and ROW. At-grade intersection design. Interchange and fly over design.

No comments: